Pengaruh Pemberian ZPT Atonik Dan Ukuran Diameter Batang Terhadap Pertumbuhan Stek Bunga Kertas (Bougainvillea Spectabilis)

Saputera, Rian Edi (2021) Pengaruh Pemberian ZPT Atonik Dan Ukuran Diameter Batang Terhadap Pertumbuhan Stek Bunga Kertas (Bougainvillea Spectabilis). Skripsi thesis, Universitas Kadiri.

[img] Text
Halaman Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (70kB)
[img] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (82kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (89kB)

Abstract

Tanaman bunga kertas (Bougainvillea spectabilis) ialah salah satu komoditas holtikultura yang memiliki nilai ekonomis yang lumayan, sehingga prospeknya sangat cocok untuk dijadikan bisnis ataupun kesempatan usaha yang menjanjikan. Untuk memenuhi permintaan pasar yang terus meningkat di perluakan pengunaan Zat Pengatur Tumbuh dan pemilihan diameter batang yang tepat di perlukan. Atonik adalah sala satu ZPT yang memiliki senyawa nitroorganik yang berperan memicu proses fisiologi serta metabolisme sehingga faktor hara di dalam pertumbuhan serta hasil serapan bisa dimanfaatkan secara maksimal. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahu engaru pemeberian zpt atonik dan respon berbagai ukuran diameter batang terhadap pertumbuan stek bunga kertas (Bougainvillea spectabilis). Metode penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap 2 Faktor (RAL Faktorial) yaitu penelitian yang digunakan pada satuan percobaan yang homogen. Percobaan faktorial merupakan percobaan yang perlakuannya terdiri atas semua kemungkinan kombinasi taraf dari beberapa faktor. Percobaan dalam penelitian ini terdiri dari 2 faktor dan masing-masing faktor terdiri dari 3 taraf perlakuan. Faktor pertama yaitu Konsentrasi ZPT Atonik (A) yang terdiri dari 3 taraf perlakuan yaitu 0,5 ml L-1 (A1), 1,0 ml L-1 (A2), dan 1,5 ml L-1 (A3) dan faktor kedua yaitu berbagai ukuran diameter batatang dengan 3 taraf perlakuan diameter batang 4 (mm) (B1), diameter batanag 8 (mm) (B2), diameter batang 12 (mm) (B3). Data yang di amati panajang tunas, tunas, daun, diameter tunas, berat basa akar, berat kering akar. Selanjutnya data yang di proleh di hitung dengan sidik ragam ANOVA dan di uji lanjut dengan BNT 5%. Hasil dari penelitian ini yaitu adanya Intraksi antara 2 perlakuan pemebrian ZPT Atonik dan ukuran diameter batang memberikan intraksi signifikan terhadap daimeter tunas (mm) kombinasi A3B2 pemberian ZPT atonik (1,5ml/l) dan diameter batang 8mm dan berat basah akar (g) kombinasi A3B1 pemberian ZPT atonik (1,5ml/l) dan diameter batang 4mm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Prodi Agroteknologi S1
Depositing User: NR Nurul Huda
Date Deposited: 01 Mar 2022 07:42
Last Modified: 01 Mar 2022 07:42
URI: http://repository.unik-kediri.ac.id/id/eprint/323

Actions (login required)

View Item View Item