Kiat-Kiat Merangsang Kinerja Karyawan Bagian Produksi

Kristanti, Desi and Pangastuti, Ria Lestari (2019) Kiat-Kiat Merangsang Kinerja Karyawan Bagian Produksi. Other. Media Sahabat Cendekia, Surabaya.

[img] Text
Desi Kristanti-lengkap ada covernya (3).pdf

Download (1MB)

Abstract

Buku ini membahas tentang disiplin dan motivasi kerja. jika disiplin kerja baik dan motivasi kerja baik maka kinerja yang dihasilkan juga akan baik. Menurut Hasibuan (2013) seorang karyawan dikatakan memiliki disiplin kerja yang tinggi apabila memenuhi kriteria berdasarkan sikap, norma, dan tanggung jawab. Kriteria berdasarkan sikap mengacu pada mental dan perilaku karyawan yang berasal dari kesadaran atau kerelaan dirinya sendiri dalam melaksanakan tugas dan peraturan perusahaan.

Item Type: Monograph (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen S1
Depositing User: Unnamed user with email rio.mahardiko@gmail.com
Date Deposited: 25 Mar 2023 01:47
Last Modified: 27 Mar 2023 06:12
URI: http://repository.unik-kediri.ac.id/id/eprint/543

Actions (login required)

View Item View Item