Implementasi Program Rehabilitasi Dam Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020

Hanafi, Imam (2021) Implementasi Program Rehabilitasi Dam Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020. Thesis thesis, Universitas Kadiri.

[img] Text
Halaman Awal.pdf

Download (192kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (30kB)
[img] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (114kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (102kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah Mendeskripsikan dan Menganalisis Implementasi Implementasi Program Rehabilitasi DAM Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020. Kedua, Mendeskripsikan dan Menganalisis Faktor apa yang menjadi kendala dan Pendukung Implementasi Program Rehabilitasi DAM Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020. Jenis penelitian yang akan digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif lokasi penelitian dalam pemeliharaan Jalan adalah di Kecamatan Loceret Sumber data dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling untuk mengidentifikasi informan. Penelitian ini menggunakan teknik dan alat oerolehan data yakni Wawancara, Observasi, dan Dokumentasi. Penelitian ini terdiri dari 4 tahap pengolahan data Pengumpulan Data Reduksi Data, dan Penyajian Data. Berdasarkan hasil penelitian Implementasi Program Rehabilitasi DAM Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020 berjalan dengan baik dengan ketentuan Komunikasi Kebijakan, Sumber Daya, Disposisi, Struktur Birokrasi. Sedangkan faktor Pendukung dalam Implementasi Program Rehabilitasi Dam Macanan Oleh Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Nganjuk Tahun 2020 adalah adanya saran dan bantuan warga dalam Rehabilitasi DAM Macanan. Serta penyerahan kepada Pihak ketiga dalam pembangunan membuat pembangunan lebih terukur dan jelas indikator penyelesaiannya. Sedangkan faktor penghambatnya adalah dari segi factor alam yang tidak menentu karena sering terjadi hujan yang mengakibatkan hambatan Rehabilitasi.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Sospol > Prodi Ilmu Administrasi Negara S2
Depositing User: NR Nurul Huda
Date Deposited: 26 Apr 2022 04:02
Last Modified: 26 Apr 2022 04:02
URI: http://repository.unik-kediri.ac.id/id/eprint/359

Actions (login required)

View Item View Item